Desa Wisata Taro

An Eco-Spiritual Destination

Tradisi, spiritualitas, dan keindahan alam berpadu, menawarkan keunikan warisan budaya dan kehidupan masyarakat pedesaan

Desa Wisata Taro ini merupakan desa tua di Bali yang kaya akan kisah dan peninggalan budaya masa lampau.

Desa Taro merupakan sebuah desa wisata yang ada di Kecamatan Tegallalang Kabupaten Gianyar Propinsi Bali yang memiliki aneka ragam keindahan alam dan budaya.

Desa Taro ini merupakan desa tua di Bali yang kaya akan kisah dan peninggalan budaya masa lampau. Keberadaan desa ini berkaitan erat dengan kedatangan seorang yang sakti di masa lalu dari Jawa Timur ke Bali sekitar abad ke 8.

Desa Taro ini memiliki alam yang hijau dan asri. Udara yang sejuk serta pepohonan membuat suasana menjadi rindang. Serta rumah penduduk dengan ciri khas rumah tradisional Bali.


Award Yang Di Dapatkan Desa Wisata Taro

Destinasi Pilihan di Desa Taro

Desa Taro adalah permata tersembunyi yang menanti untuk ditemukan. Dengan sejarah dan budaya yang kaya, Desa Taro adalah jendela ke masa lalu Bali.

Desa Wisata Taro – An Eco-Spiritual Destination


Desa Taro Dalam Frame


CNN Indonesia
Art & Culture
MMI TV

Map Desa Wisata Taro



Kesan Mereka Yang Sudah Berkunjung



Butuh Bantuan?


Kontak Kami

Informasi Umum

Ketua Desa Wisata Taro

Kontak Form